Sering lihat kaca geser yang ada di bis seperti ini?
Saat ini kaca geser model itu mulai banyak digunakan di berbagi model bis, seperti Legacy Sky series, Skyliner, Scorpion series, Evonext series, Jetbus, Tourismo.
Tapi kalian tahu siapa yang pertama kali mengenalkan kaca geser model itu?
Jadi kaca geser model itu pertama kali digunakan oleh Scorpion King. Dengan menggunakan kaca geser model itu, eksterior jadi terlihat lebih rapi.
#CMIIW
Baca juga "Sesuatu yang 'Pertama' pada Bis Indonesia". Itu adalah postingan lanjutan dari postingan ini.
Scorpion King. Sumber |
Scorpion X. Sumber |
Evonext GT. Sumber |
Skyliner. Sumber |
Tourismo. Sumber |
Tapi kalian tahu siapa yang pertama kali mengenalkan kaca geser model itu?
Jadi kaca geser model itu pertama kali digunakan oleh Scorpion King. Dengan menggunakan kaca geser model itu, eksterior jadi terlihat lebih rapi.
#CMIIW
Baca juga "Sesuatu yang 'Pertama' pada Bis Indonesia". Itu adalah postingan lanjutan dari postingan ini.
Nice info gan.
ReplyDeleteHehe...makasih bang.
DeleteBlognya abang juga keren, tutorial blogspotnya banyak bener. :shakehand
kalo non bis, vw caravelle ato van mercy yang dari awal uda pake kaca geser
ReplyDeleteterima kasih mz/mb atas infonya.
Delete